Gokerja ID
Beranda SARJANA (S1/S2) Lowongan Kerja PT United Tractors Tbk

Lowongan Kerja PT United Tractors Tbk

Lowongan Kerja PT United Tractors Tbk. PT United Tractors Tbk merupakan anak usaha dari PT Astra International Tbk (“Astra”), salah satu grup usaha terbesar dan terkemuka di Indonesia dengan jaringan layanan menjangkau berbagai industri dan sektor. Sejak 19 September 1989, United Tractors telah menjadi perusahaan publik dengan mencatatkan sahamnya di Bursa Efek Indonesia (dahulu Bursa Efek Jakarta dan Bursa Efek Surabaya). Hingga kini Astra memiliki 59,5% saham United Tractors, dengan sisa saham dimiliki oleh publik.

Informasi lowongan kerja menjadi salah satu informasi penting bagi para pencari kerja, serta bagi perusahaan. Gokerja.id sebagai salah satu portal online yang berfokus pada media informasi seputar lowongan pekerjaan di Indonesia. Gokerja.id hadir dengan tujuan menjadi salah satu media informasi yang terpercaya untuk mempermudah Jobseker mendapat informasi pekerjaan & untuk mempercepat rekruiter mendapatkan kadidat yang sesuai.

Buat kalian para jobseker sebelum melamar baiknya baca dengan baik informasi lowongan kerja yang ada, pahami isinya dan pastikan kalian sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan. Jangan lupa pula untuk mengikuti tata cara pendaftaran yang telah di tentukan oleh rekruter. Tahapan melamar kerja umumnya ada 3 : Pendaftaran (CV dan kelengkapan sesuai kualifikasi), Seleksi Tes (), dan Tahap akhir . di kelas karir, semua hal, Psikotes dan kunci jawaban interview bisa kalian pelajari didan bisa di order dengan .

Lowongan Kerja PT United Tractors Tbk

Berikut ini adalah informasi lowongan kerja dari United Tractor, baca dengan baik posisi dan kualifikasi serta tata cara pendaftarannya.


Internal Audit

Job Descriptions :

  • Handle end to end internal audit process
  • Preparing compliance reports for UT group

Qualifications :

  • Bachelor’s degree of Accounting/Management
  • Minimum GPA 3.00
  • Have a good communication skill
  • Able to work as a team
  • Willing to be placed all over Indonesia
  • Have experienced or high interst in audit filed

Please Note :

  • PT United Tractors Tbk never solicits any from of payments or fee from applicants at any point in the recruitment process.
  • Applicants will receive official recruitment invitation and information from recruitment@unitedtractors.com. Applicants are advised to disregard recruitment email from any other addresses.
  • For more information, you can contact us at recruitment@unitedtractors.com or instagram @unitedtractors.career

Baca Juga Lowongan Kerja Lulusan D3 Lainnya

Tata Cara Pendaftaran:
Bagi rekan-rekan yang memiliki kualifikasi diatas dan berminat bergabung silahkan daftar melalui link berikut ini:

  • LAMAR
  • Application Closed : 15 Oktober 2022

Hati-hati terhadap segala jenis penipuan yang mengatasnamakan perusahaan, karena lowongan kerja ini tidak dipungut biaya alias gratis
Hanya pelamar yang sesuai yang akan di proses ke tahap selanjutnya

Jangan lupa join Group Telegram disini untuk dapat notifloker terbaru

“Yang mau Gabung Kelas Karir biar cepat dapat kerja : 

Bagikan:

Iklan