Lowongan Kerja PT Kapuas Prima Coal. Informasi lowongan kerja menjadi salah satu informasi penting bagi para pencari kerja, serta bagi perusahaan. Dimana bagi pencari kerja akan mempermudah jobseeker dalam mencari pekerjaan, dan bagi perusahaan akan mempermudah mendapatkan kadidat atau calon tenaga kerja dalam waktu singkat.
Gokerja.id sebagai salah satu portal online yang berfokus pada media informasi seputar lowongan pekerjaan di Indonesia. Gokerja.id hadir dengan tujuan menjadi salah satu media informasi yang terpercaya. Dimana kami selalu berusahaan menghadirkan informasi seputar lowongan pekerjaan dari sumber-sumber terpercaya seperti HRD perusahaan, website resmi perusahaan, serta media media social terpercaya lainnya baik dari perusahaan resmi atau jasa rekrutment yang memiliki kredibiltas tinggi.
Lowongan Kerja PT Kapuas Prima Coal
Kali ini gokerja.id sedang ada informasi lowongan kerja dari perusahaan manufaktur “KPC”. PT Kapuas Prima Coal perusahaan yang bergerak bidang pertambangan dan perdagangan, perusahaan ini didirikan sejak tahun 2005. Pada awal nya bijih besi adalah hasil tambang yang diproduksi, tetapi sejak 2014 perseroan fokus ke dalam produksi Galena (PbS) sehubungan dengan harga pasar bijih besi yang terjun bebas. Galena (PbS) ini kemudian akan diolah menjadi konsentrat Timbal (Pb) dan Zinc (Zn) dan Perak (Ag) dengan pengetahuan, pengalaman dan teknologi pengolahan yang terbaik untuk mendapatkan hasil atau kadar yang maksimal.
1. Staff Administrasi Logistik
Kualifikasi:
- Laki-laki atau perempuan
- Rentang usia 23-30 tahun
- Pendidikan minimal D3 atau S1 Statistik
- Cakap mengoperasikan mS Office
- Siap bekerja dalam tim
- Penempatan di Head Office
2. Enviro Officer
Kualifikasi :
- Laki-laki berusia 20-30 tahun
- S1 Lingkungan Hidup, Teknik Lingkungan
- Pengalaman 1 tahun dibidang pemantauan dan pengelolaan lingkungan
- Bisa Menyusun laporan lingkungan periodic
- Memiliki sertifikat yang berkaitan dengan lingkungan : PLB3, PPPU, PPPA, Amdal
- Memiliki kemampuan Ms Office
- Memiliki komunikasi yang baik dan bisa bekerjasama dalam tim
- Penempatan di Cikande (Tangerang)
3. Staff Administrasi umum Logistik
Kualifikasi:
- Laki-laki atau perempuan
- Rentang usia 19-25 tahun
- Pendidikan minimal SMK Akuntansi
- Cakap mengoperasikan Ms Office terutama Excel
- Penempatan di HO
Tata Cara Pendaftaran:
Buat rekan-rekan yang tertarik dan sesuai kualifikasi, silahkan kirim CV terupdate anda ke email :
- recruitment@kapuasprima.co.id dengan subjek “Jabatan_Nama“