Gokerja ID
Beranda DIPLOMA Lowongan Kerja PT Global Jet Cargo (J&T Cargo)

Lowongan Kerja PT Global Jet Cargo (J&T Cargo)

Lowongan Kerja PT Global Jet Cargo (J&T Cargo) Lulusan D3 & S1. PT Global Jet Cargo atau lebih dikenal sebagai J&T Cargo adalah perusahaan multinasional yang didirikan pada tanggal 20 Agustus 2015, bermarkas di Jakarta. Perusahaan ini bergerak dalam bidang ekspedisi yang mampu melayani pengiriman dalam kota, antar kota maupun antar provinsi.

Informasi lowongan kerja menjadi salah satu informasi penting bagi para pencari kerja, serta bagi perusahaan. Gokerja.id sebagai salah satu portal online yang berfokus pada media informasi seputar lowongan pekerjaan di Indonesia. Gokerja.id hadir dengan tujuan menjadi salah satu media informasi yang terpercaya untuk mempermudah Jobseker mendapat informasi pekerjaan & untuk mempercepat rekruiter mendapatkan kadidat yang sesuai.

Buat kalian para jobseker sebelum melamar baiknya baca dengan baik informasi lowongan kerja yang ada, pahami isinya dan pastikan kalian sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan. Jangan lupa pula untuk mengikuti tata cara pendaftaran yang telah di tentukan oleh rekruter. Tahapan melamar kerja umumnya ada 3 : Pendaftaran (CV dan kelengkapan sesuai kualifikasi), Seleksi Tes (), dan Tahap akhir . di kelas karir, semua hal, Psikotes dan kunci jawaban interview bisa kalian pelajari didan bisa di order dengan .

Lowongan Kerja PT Global Jet Cargo (J&T Cargo)

Berikut ini adalah informasi lowongan kerja dari J&T Cargo, baca dengan baik posisi dan kualifikasi serta tata cara pendaftarannya.


1. Quality Control Assistant

Job Deskription :

  • Assist the daily work translation and communication matters
  • Assist for job training to team te meet departemental objectives
  • Provide back up assistantce to team members when needed
  • Perform administrative work and other duties assigned by manager
  • Eager to learn and grow as professional in Logistic Industry

Requirements:

  • Fluent in Mandarin (Preferably HSK level 5 above)
  • Bachelor degree in any fields, fresh graduate are welcome
  • Good communication and logical & able to adapt in fast  paced environment
  • Able to operate basic Microsoft Office software

2. IT Assistant

Job Description :

  • Assist the daily work translation and communication matters
  • Assist for job training ti team meet departmental objectives
  • Provide back-up assistance to team members when needed  perform administrative  work other duties assigned by manager
  • Eager to learn and grow as professional in IT Logistic Industry

Requirements:

  • Fluent in Mandarin (Preferably HSK level 5 above)
  • Bachelor degree in IT major, fresh graduates are welcome
  • Good communication and logical thinking
  • Able to adapt in fast paced environment
  • Able to operate basic Ms Office software
  • Interested or have basic IT skill & knowledge

3. Recruitment Specialist

Job Descriptions:

  • Receiving request from department for new job availability
  • Handling and-to-end recruitment cycle from various departemebnt and position
  • Collect and filling new employee data and files
  • Guide new join for onboarding & orientation

Requirements:

  • Must be fluent in English
  • Excellent interpersonal, attitude and communication skill
  • Experience in recruitment at least 2 years
  • Negotiation and logic skill
  • A goal-orientated approach to work
  • Able to meet deadlines and targets
  • Have broad networking

4. CS Arbitrase Staff

Job Descriptions:

  • Melakukan penerimaan arbitrase
  • Mengecek berkas claim yang dibutuhkan
  • Menentukan/Menerima bandung area bertanggung jawab
  • Melalukan investigasi case seperti pebgecekan CCTV dan mengecek kronologi dan memberikan final area bertanggung jawab
  • Menerima berkas claim yang belum lengkap

Requirements :

  • Minimal gelar D3.Sarjana di bidang apapun
  • Minimal 1-2 tahun pengalaman kerja di bidang complaint handling
  • Keterampilan komunikasi yang baik
  • Mahir dalam menggunakan Ms Office terutama Excel
  • Memiliki problem solving yang baik
  • Memiliki pengalaman dalam menangani klient e-commerce
  • Bersedia menerima sistem shift dan bekerja di hari libur

5. CS Claim Analyst Staff

Job Descriptions:

  • Verivikasi, update & proses claim berdasarkan standar yang ditetapkan oleh perusahaan
  • Berkomunikasi dan berkoordinasi dengan tim
  • Memantau proses claim yang tertunda dan claim yang di tolak beserta alasannya
  • Memonitoring proses Analisa claim untuk memastikan hal tersebut dilakukan secara akurat

Requirements:

  • Minimal gelar D3/Sarjana di bidang apapun
  • Minimal 1-2 tahun pengalaman kerja di bidang complaint handling
  • Keterampilan berkomunikasi yang baik
  • Mahir dalam menggunakan Ms Office, terutama Excel
  • Memiliki problem solving yang baik
  • Memiliki pengalaman dalam menangani klient e-commerce
  • Bersedia menerima sistem shift dan bekerja di hari libur

6. Fleet Monitoring Staff

Job Description :

  • Memonitor via CCTV semua gateway di Indonesia
  • Mamastikan SOP berjalan dengan baik
  • Menemukan masalah dan membuat laporan

Requiements:

  • Minimal lulusan S1 atau D3
  • Memiliki tanggung jawab dan fokus yang kuat
  • Bersedia bekerja shift siang dan shit malam
  • Bersedia bekerja di akhir pekan atau hari libur nasional
  • Dapat mempelajari pekerjaan dalam waktu singgkat
  • Diutamakan memiliki pengalaman di bidang Monitoring IT atau logistic
  • Sehat jasmani dan rohani, mampu bekerja didepan computer selama jam kerja/shift

Penempatan Pluit, Jakarta Utara

Baca Juga lowongan kerja untuk lulusan S1 lainnya

Tata Cara Pendaftaran:

Untuk yang memenuhi kualifikasi dan berminat bekerja di perusahaan ini silahkan kirim cv ke email:

Hati-hati terhadap segala jenis penipuan yang mengatasnamakan perusahaan, karena lowongan kerja ini tidak dipungut biaya alias gratis.

Jangan lupa join Group Telegram disini untuk dapat noti loker terbaru

"Yang mau Gabung Kelas Karir biar cepat dapat kerja : "

Bagikan:

Iklan